January 29, 2020

Rapat Koordinasi Pengurus LSP Akuakultur Indonesia

Semarang. Pengurus LSP Akuakultur Indonesia pada tanggal 27 Januari 2020 disela agenda Rapat Kerja Scientific Board MAI telah menggelar Rapat Koordinasi di Kota Semarang. Hadir dalam rapat tersebut yaitu jajaran pengurus LSP Akuakultur Indonesia dan beberapa Asesor Kompetensi bidang Akuakultur di Indonesia. LSP Akuakultur Indonesia merupakan kepanjang tanganan dari Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) yang […]

Rapat Koordinasi Pengurus LSP Akuakultur Indonesia Read More »

Raker MAI: evaluasi dan perkembangan indeksasi Jurnal Internasional “Aquacultura Indonesiana (AI)”

Semarang. Scientific Board Masyarakat Akuakultur Indonesia (MAI) baru-baru ini mengadakan Rapat Kerja pada tanggal 26-27 Januari 2020 di Kota Semarang. Rapat membahas evaluasi dan perkembangan indeksasi Jurnal Internasional “Aquacultura Indonesiana (AI)” yang selama ini telah berjalan. Hadir dalam Rapat Kerja tersebut sebanyak 17 orang akademisi dari berbagai universitas di Indonesia yaitu, UGM, UNHAS, UNMUL Samarinda,

Raker MAI: evaluasi dan perkembangan indeksasi Jurnal Internasional “Aquacultura Indonesiana (AI)” Read More »

Antisipasi KKP Waspadai Penularan Virus Corona

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melakukan langkah yang antisipatif guna mewaspadai penularan Virus Corona yang berasal dari Cina, yang telah mengakibatkan pneunomia berat dan mematikan, serta sudah menyebar ke sekitar 13 negara di dunia. “BKIPM (Badan Karantina Ikan Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan) akan meminta konfirmasi dari Otoritas Kompeten Cina atau General Administration of

Antisipasi KKP Waspadai Penularan Virus Corona Read More »

Scroll to Top